Camat Blangpegayon Perkuat Persiapan MTQ Dan Muserembangdes

JENNEWS.COM

- Redaksi

Jumat, 19 Juli 2024 - 05:28 WIB

5032 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues: Para Pengulu Sekecamatan Blangpegayon menghadiri undangan Camat setempat dalam rangka memperkuat persiapan MTQ dan Muserembangdes dihadiri oleh para Pengulu wilayah Kecamatan Blangpegayon, Tim Tekhnis MTQ Tgk Ilyas, Pendamping Desa Badran, Pendamping Lokal Desa Rabumin, Zakaria berlangsung di Aula Kantor Camat Kamis (19/7/2024).

Teuku Saidi Ramli selaku Camat Blangpegayon mengatakan, rapat yang diadakan mengenai tiga hal diantaranya, persiapan tujuh belas Agustus memperingati hari Kemerdekaan Indonesia, persiapan MTQ tingkat Kecamatan akan dilaksanakan di Kecamatan Tripejaya sebagai tuan rumah pada bulan September mendatang. Agenda selanjutnya persiapan Musyawarah Dusun (Musdes) dan Muserbangdes.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia berharap kepada para Pengulu agar mematuhi kesepakatan yang sudah di buat, pak Pengulu harus pandai mengatur waktu untuk bekerja agar lebih mudah mengahadapi pesta demokrasi memilih Bupati dan wakil Bupati dan Gubernur dan wakil Gubernur.

Pendamping Desa Badran mengatakan, pada bulan Juli harus siap dilaksanakan Musdus selanjutnya dilaksanakan Muserembangdes dan pengesahan APBK. empat desa ditangani oleh satu orang petugas lokasi desa (PLD).

Usahakan untuk tahun depan Blangpegayon ada perubahan mulai dari administrasi dan percepatan pengajuan dari desa, jangan lagi ada desa di Kecamatan Blangpegayon list merah,\\\” jelasnya.

Tgk Ilyas selaku tim Tekhnis persiapan MTQ Kecamatan Blangpegayon berharap kepada Para Pengulu Agar dapat mengirimkan nama peserta untuk semua cabang perlombaan yang telah dipersiapkan oleh panitia pelaksana dari Dinas Syariat Islam. (Abdiansyah)

Berita Terkait

Saparudin Telpi Ketua LSM | Teleportasipun Dilakukan Iming – iming Bantuan dipemilukada Jangan dipercaya
Janji Tenaga Honor Calon Kepala Daerah Jangan di Percaya | Ini Aturannya
Saparudin Telpi | Rumah Layak Huni Bantuan Pemerintah Sudah Terlaksana Sejak Bupati Ibnu Hasim
Bawaslu Rapat Evaluasi Publikasi dan Dokumentasi Pengawasan Tahapan Pemungutan serta penghitungan Suara Pemilu Tahun 2024
DPRK Anggota Partai Golkar Gayo Lues Silaturrahmi di Desa Agusen
Pejabat Eselon II Asal Gayo Lues Jadi Panitia PON Aceh Sumut
Diiringi Ribuan Pendukung, Pasangan “Said Sani-Saini” Resmi Daftarkan Diri Sebagai Calon Bupati di KIP Gayo Lues
Ribuan Pendukung Antar Said Sani-Saini Menuju Pendaftaran Pilbub ke KIP Gayo Lues

Berita Terkait

Rabu, 18 September 2024 - 11:37 WIB

Terpilih Secara Aklamasi, Saleh Selian Kembali Pimpin LIRA Aceh Tenggara

Senin, 16 September 2024 - 15:06 WIB

DPD-CAPA Minta APH Aceh Singkil Usut BUMK Desa Tugan Dugaan Sarat KKN

Sabtu, 14 September 2024 - 23:06 WIB

DPD Aceh Utara dan Lhokseumawe Resmi Di Mekarkan

Kamis, 12 September 2024 - 23:46 WIB

DPD CAPA Azmi KN Minta APH Aceh Besar Usut Tuntas Dugaan KKN Desa Rinon

Kamis, 12 September 2024 - 12:47 WIB

Janji Tenaga Honor Calon Kepala Daerah Jangan di Percaya | Ini Aturannya

Selasa, 10 September 2024 - 23:20 WIB

Saparudin Telpi | Rumah Layak Huni Bantuan Pemerintah Sudah Terlaksana Sejak Bupati Ibnu Hasim

Selasa, 10 September 2024 - 00:02 WIB

Bawaslu Rapat Evaluasi Publikasi dan Dokumentasi Pengawasan Tahapan Pemungutan serta penghitungan Suara Pemilu Tahun 2024

Sabtu, 7 September 2024 - 23:31 WIB

DPRK Anggota Partai Golkar Gayo Lues Silaturrahmi di Desa Agusen

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

DPD Aceh Utara dan Lhokseumawe Resmi Di Mekarkan

Sabtu, 14 Sep 2024 - 23:06 WIB